• Visi 

“Menjadi Universitas Unggul, Inovatif, Berbasis Kewirausahaan dan Kebudayaan”

  • Misi
  1. Menyelenggarakan pendidikan bermutu tinggi yang inovatif dan relevan dengan kebutuhan masyarakat.
  2. Mengembangkan riset dan inovasi unggul yang berorientasi pada solusi dan kemandirian.
  3. Memperluas kerja sama dan kolaborasi strategis untuk meningkatkan daya saing global dan menciptakan lingkungan akademik yang inklusif dan berbudaya untuk menumbuhkan jiwa kewirausahaan.
  4. Mengembangkan pengabdian kepada masyarakat yang berorientasi pada pemberdayaan dan inovasi.
  5. Menerapkan tata kelola yang baik, akuntabel, transparan, berkeadilan, dan berkelanjutan.
  • Tujuan
  1. Mewujudkan proses pendidikan berkualitas dan relevan dengan kebutuhan zaman.
  2. Menghasilkan lulusan yang unggul dan adaptif dengan kompetensi yang memadai sesuai keilmuan.
  3. Menghasilkan inovasi dan invensi yang menyelesaikan permasalahan regional dan global dan berkontribusi pada keilmuan.
  4. Mewujudkan masyarakat yang mandiri, sejahtera, dan partisipatif dalam mengimplementasikan teknologi.
  5. Mewujudkan tata kelola yang baik, akuntabel, transparan, berkeadilan, dan berkelanjutan.

Rencana Strategis Universitas Tidar Periode Tahun 2025-2029 silahkan KLIK DISINI